Menu

Mode Gelap

HUKUM & KRIMINAL · 20 Mei 2022 20:27 WIB

Sekdakab Sumenep Edy Rasiyadi Hadir di Program TNI AD Manunggal Air Bersih Batuputih


 Sekdakab Sumenep Edy Rasiyadi Hadir di Program TNI AD Manunggal Air Bersih Batuputih Perbesar

SUMENEP, JURNALIS-INDONESIA.com – Sekretaris Daerah Kabupaten (Sekdakab) Sumenep Edy Rasiyadi turun kebawah (Turba) menghadiri peninjauan kegiatan program TNI AD Manunggal Air Bersih Kabupaten Sumenep di Desa Bantelan Kecamatan Batuputih, Kamis (19/05/2022).

Sekdakab Edy Rasiyadi hadir bersama Kasdam V Brawijaya, Bigadir Jenderal TNI Piek Budyakto, Dandim 0827 Letkol Inf Nur Cholis, dan Forum Koordinasi Pimpinan Kecamatan (Forkopimcam) Batuputih serta masyarakat sekitar.

Pengeboran air bersih merupakan program TNI AD Manunggal Air Bersih diseluruh Indonesia untuk membantu masyarakat daerah di setiap Kodim yang diwilayahnya terdampak kekurangan air. Di Sumenep sendiri sebagai pelaksana kegiatan yaitu Kodim 0827 Sumenep dibantu Kodam V Brawijaya.

Artikel ini telah dibaca 43 kali

Baca Lainnya

Satlantas Polrestabes Surabaya Berhasil Tindak 128 Kendaran Roda Dua

7 Oktober 2024 - 18:51 WIB

Parade Drumband Pamekasan Kembali Digelar Pasca Pandemi, Pj Bupati: Berdampak Baik pada Pelaku UMKM

7 Oktober 2024 - 17:33 WIB

Polres Jember Berhasil Amankan Spesialis Curanmor Sindikat Lintas Daerah Beraksi di 22 TKP

7 Oktober 2024 - 10:33 WIB

Himpunan Nelayan Seluruh Indonesia Siap Menangkan Fauzi-Imam di Pilkada Sumenep 2024

6 Oktober 2024 - 18:52 WIB

Pengasuh Ponpes Sidogiri Doakan Fauzi-Imam Diberikan Kemudahan dan Hajatya Terkabul

6 Oktober 2024 - 13:21 WIB

Perusak Alat Berat di Desa Sawo Kutorejo Dilaporkan ke Polres Mojokerto

5 Oktober 2024 - 08:06 WIB

Trending di HUKUM & KRIMINAL