Menu

Mode Gelap
Babinsa Koramil 0826-06 Pademawu Dampingi Pipanisasi di Dusun Dharma Pemkab Sumenep Gelar Evaluasi Pemantapan Pra Launching Portal Satu Data Proyek Aspal di Dusun Billatompok Desa Daramista yang Sudah Rusak Ternyata Dibangun Melalui DD 2024 Kepedulian Babinsa Posramil Kadur, Bantu Samsul Arifin Merawat Tanaman Jagung Kantor UPP Masalembu Responsif Evakuasi Mayat yang Ditemukan di Bibir Pantai

HUKUM & KRIMINAL · 27 Des 2024 19:25 WIB

Proyek Aspal di Dusun Billatompok Desa Daramista yang Sudah Rusak Ternyata Dibangun Melalui DD 2024


 Kondisi jalan aspal di Dusun Billatompok yang sudah rusak memprihatinkan kendati baru selesai dikerjakan dalam hitungan hari, (25 Desember 2024) Perbesar

Kondisi jalan aspal di Dusun Billatompok yang sudah rusak memprihatinkan kendati baru selesai dikerjakan dalam hitungan hari, (25 Desember 2024)

SUMENEP (JURNALIS INDONESIA) – Proyek pengaspalan jalan di Dusun Billatompok, Desa Daramista, Kecamatan Lenteng, Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur, yang sudah rusak kendati baru hitungan hari selesai dikerjakan ternyata dibangun bersumber dari Dana Desa (DD) tahun anggaran 2024.

Itu terungkap dari prasasti yang tiba-tiba terpasang di lokasi, Jumat (27/12/2024), pasca diberitakan. Berdasarkan prasasti yang terpasang, pembangunan pengaspalan jalan yang sebelumnya kondisinya memprihatinkan lantaran lapisan aspal mengelupas dan batu cor pecah berserakan menghabiskan anggaran yang fantatis senilai Rp.138.489.500.

Kondisi jalan aspal di Dusun Billatompok yang sebelumnya rusak tiba-tiba ditaburi pasir, (27 Desember 2024)

Baca Juga:

Pembangunan pengaspalan jalan yang sudah rusak meski diketahui baru selesai dikerjakan dalam hitungan hari itu disebutkan volumenya 300 Meter x 3,5 Meter dengan pelaksana Tim Pelaksana Kegiatan (TPK) Desa Daramista.

Mengejutkannya lagi, proyek aspal yang sebelumnya rusak dengan kondisi aspal yang mengelupas serta batu cor pecah berserakan disulap dengan ditaburi pasir. Seolah-olah untuk menutupi kerusakannya.

Prasasti pembangunan pengaspalan jalan di Dusun Billatompok yang tiba-tiba terpasang pasca diberitakan, (27 Desember 2024)

Kepala Desa Daramista, Dodi Arista, dikonfirmasi via selulernya belum merespon. (ily)

Artikel ini telah dibaca 39 kali

Baca Lainnya

Parah, Baru Hitungan Hari Selesai Dikerjakan, Proyek Aspal di Dusun Bile Tompok Desa Daramista Sudah Rusak

25 Desember 2024 - 16:27 WIB

BK DPRD Sumenep Didesak Ambil Langkah Tegas terhadap Oknum Anggota Dewan yang Ditangkap Jadi Pengedar Sabu

11 Desember 2024 - 09:41 WIB

Polres Sumenep Lepas Satu Orang dalam Kasus Narkoba di Talango, Diduga Ada Uang Tebusan Puluhan Juta

7 Desember 2024 - 22:17 WIB

Mengejutkan, Selain Lepas Satu Orang, 2 Tersangka Narkoba di Talango Sumenep Ternyata Tidak Ditahan

7 Desember 2024 - 19:55 WIB

Kacau, Kasat Narkoba Polres Sumenep Sebut Kasihumas Tidak Tahu Fakta Soal Dilepasnya ‘N’ dalam Kasus Narkoba di Talango

7 Desember 2024 - 13:55 WIB

Kejanggalan Dilepasnya ‘N’ dalam Kasus Narkoba di Talango: Kasihumas dan Kasat Beda Keterangan

6 Desember 2024 - 16:28 WIB

Trending di HUKUM & KRIMINAL